kalian pasti tau dong pacman, siapa sih yang tidak tau game pacman, game klasik yang udah dimainkan milyaran orang didunia pada zaman dulu, dan sekarang adanya di Nintendo-Nintendo. langsung aja karena tutorial ini akan jadi Panjang.
1.Buka game maker, kemudian masukan satu persatu strips pacman yang telah kamu download kedalam folder sprites [ sprite ---) create sprite], lihat gambar dibawah ini, dengan ketentuan nama seperti dibawah ini:
2. Membuat Object
Klik kanan folder object, kemudian klik Create Object.
- Masukan nama obj_pacman untuk menamai objek tersebut.
- Buatlah sebuah Event baru yaitu Create Event, kemudian buat Execute code dan masukan script dibawah ini:
- Setelah itu, buatlah sebuah Event baru lagi yaitu “Step Event”, dan seperti biasa buat sebuah execute code, kemudian masukan script dibawah ini:
3. Membuat Room
- klik Create room, pada setting room masukan nilai masing-masing 480 pada kolom Width dan Height.
- Beri nama room tersebut dengan nama stage1, dan aktifkan fungsi grid (garis-garis) dengan nilai SnapX dan SnapY =32, agar objek tersebut pas pada grid yang kita inginkan, kemudian tempatkan “obj_pacman” dimanapun kamu suka.
4. Membuat Stage
- Buatlah sebuah sprite baru dengan ukuran 32x32 ( sudah tersedia dalam file rar ):
- Berilah nama sprite tersebut dengan nama”spr_tembok”.
- Urusan mengenai sprite telah selesai, sekarang saatnya membuat objek.
- Klik folder Object ---) Create Object, kemudian beri nama objek tersebut dengan nama obj_tembok.
- Centang opsi solid ( fungsinya agar karakter pacman tidak bisa menembus objek solid ini ), dan ubah nilai depth menjadi 10 ( kedalaman object), kemudian klik Ok.
- Sekarang pindah ke “obj_pacman”, klik kanan obj_pacman ---) pilih properties.
- Buatlah sebuah Event baru yaitu “Collision” dan pilih obj_tembok sebagai objeknya.
- Buatlah sebuah execute code di Event Collision, kemudian masukan script dibawah ini pada execute code tersebut:
- Klik Tanda ceklis warna hijau, kemudian klik Ok.- Sekarang pindah ke folder room, klik kanan room stage1 ---) pilih properties.
- Tempatkan obj_tembok dimanapun kamu suka, tetapi ingat nilai SnapX dan SnapY harus 32, agar desain stagenya menjadi rapih.
5. Membuat Musuh PACMAN ( GHOST )
Buat atau download sprite musuh.png pacman dibawah ini ( klik kanan ---) save as ) sebagai contoh:
- Masukan sprite itu dengan metode ( edit sprite ---) create from strip ), kemudian beri nama sprite tersebut dengan nama spr_musuh, lalu jangan lupa buat mask dengan mode bounding boxnya full image dengan shape rectangle.
- Sekarang meluncur ke folder Object, klik kanan folder object ---) kemudian pilih create object.
- Beri nama object tersebut dengan nama “obj_musuh” dan gunakan sprite spr_musuh sebagai sprite objek tersebut.
- Sekarang buat Event baru yaitu create dan buat pula execute codenya , lalu masukan script dibawah ini:
Sekarang buat event baru yaitu Event Collision dan pilih obj_tembok sebagai objek collisionnya ---) kemudian buat execute code dan masukan script dibawah ini:
klik tanda ceklis warna hijau, kemudian klik tombol Ok
- Kemudian meluncur ke folder room, seperti biasa klik room stage1 ---) pilih properties.
- Tempatkan obj_musuh dimanapun kamu suka.
6. Membuat AI ( Artifical Inteligence ) atau Kecerdasan Buatan Untuk si musuh.
Caranya :
- Klik folder scripts ---) kemudian pilih create script ---) beri nama script tersebut dengan nama “scr_ai_musuh”.
- Masukan script di bawah ini pada scr_ai_musuh:
- Klik tanda ceklis berwarna hijau.- Sekarang pindah ke folder object, klik kanan obj_musuh ---) pilih properties.
- Buatlah sebuah Event baru yaitu : Step Event, kemudian buat execute code dan masukan script dibawah ini:
- Sekarang pindah ke Event Collision yang telah kamu buat sebelumnya ( collision dengan obj_tembok), klik kanan execute code tersebut.
- Tambahkan script di bawah ini dibawah script yang sebelumnya sudah ada:
Dan Klik Ok.
Nah Kemudian Kalian Bisa Mempelajari Sendiri Tentang :
1. Penambahan objek baru seperti dot dan item lainnya.
2. Deteksi collision antara pacman dengan objek musuh.
3. Penambahan sound, yang sudah kamu download sebelumnya
4. Penambahan obj_ketakutan agar pada saat pacman memakan dot yang besar musuh menjadi ketakutan.
5. Jika dot di suatu stage habis, maka pacman dinyatakan menang.
6. Set nyawa standar menjadi 3.
7. Perhatikan depth (kedalaman objek) setiap objek.
8. obj_monster merupakan parent dari obj_ketakutan.
9. Perhatikan kembali mask setiap sprite.
10 . Event baru yaitu : Game start dan No more Lives.
11. Deteksi Collision dengan obj_dot maupun obj_dot_besar.
12. Alarm berfungsi untuk mengatur seberapa lama objek harus melaksanakan suatu fungsi.
13. Dan lain-lain.